Rapat Paripurna DPRD Ini Diingatkan Amanat Pendiri Provinsi Banten
Pj Gubernur Banten Al Muktabar mengatakan, banyak tugas yang sudah menanti untuk segera diselesaikan bersama dalam rangka agenda pembangunan, kemasyarakatan, dan pemerintahan. “DPRD (Dewan Perwakilan Rakyat Daerah, Red) mempunyai peranan penting dalam menjalankan tiga fungsi utamanya, yaitu legislasi, pengawasan, dan penganggaran,” ujarnya saat Rapat Paripurna Pengucapan Sumpah/Janji Pimpinan DPRD Provinsi Banten masa jabatan 2024-2029 di Gedung DPRD Provinsi Banten, KP3B Curug, Kota Serang, Banten, Kamis (10/10/2024).
Sabtu, 12 Oktober 2024 | 09:48 WIB